Seram! Dalam 6 Tahun Kandang Persib Ini Memakan Korban 4 Orang

kedebola – Kandang Persib Bandung, Stadion Gelora Bandung Laut Api (GBLA) kembali menelan korban.
Pada Jumat (17/6), pada laga antara Persib Bandung Vs Persebaya Surabaya, menewaskan 2 orang.
Hal tersebut diduga meninggal dunia karena kehabisan nafas berdesak-desakan dan juga terinjak.

Dua orang yang diduga bernama Ahmad Solihin warga Cibaduyut dan Sopiana Yusuf warga Bogor berada di antaranya, di area pintu masuk V dan U.

Tewasnya Ahmad dan Sopiana menambah daftar kematian di Stadion GBLA menjadi empat orang dalam enam tahun terakhir. Sebelumnya, dua orang juga tewas di stadion ini dengan kronologi yang berbeda.
sumber : okezone